Rabu, 01 Juni 2016

Contoh Komunikasi Verbal dan Komunikasi Non Verbal

Nama : Anissa
Kelas : 2DF02
NPM : 51214303
Tugas : Tugas Ke-3 Softskill Komunikasi Bisnis

1. Contoh Komunikasi Verbal :
- Berbicara dengan seseorang atau kelompok orang
- Mendengarkan radio
- Membaca buku, majalah dan novel
- Berpidato di hadapan orang banyak
- Menulis surat lamaran, surat perjanjian jual beli brosur, dll.

2. Contoh Komunikasi Non Verbal :
- Sentuhan
- Gerakan tubuh
- Vokalik
- Lingkungan
- Kronemik

3. Contoh Komunikasi Campuran (Komunikasi Verbal dan Non Verbal) :
- Ketika seseorang mengatakan menolak sesuatu dia tidak hanya mengatakan dengan mengucapkan kata “tidak” namun juga disertai “gelengan kepala” atau “jari telunjuk yang bergerak kekiri dan kekanan”.
- Pada saat akhir pertemuan, seseorang yang berpamitan tidak hanya mengucapkan salam perpisahan atau selamat tinggal namun juga melambaikan tangan.
- Ketika orang marah dia tidak hanya mengucapkan kata-kata kekesalan namun juga menggebrak meja dengan nada suara yang tinggi.
- Dalam suatu pertemuan, pada saat bertemu dengan teman lama, seseorang tidak hanya mengucapkan “hai” namun juga “mengulurkan tangan untuk bersalaman”.
- Ketika seseorang memenangkan suatu pertandingan, selain dia mengucapkan “hore aku menang” dia juga melompat dengan menunjukkan ekspresi wajah kegirangan.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar